Menjaga kesehatan adalah salah satu kewajiban bagi orang tua. Memiliki anak yang tumbuh dengan sehat merupakan idaman semua ayah dan ibu. Memberikan makanan kepada anak dengan gizi yang baik serta nutrisi yang terjaga merupakan salah satu bentuk menjaga kesehatan anak. Kesehatan anak perlu dijaga karena anak yang masih kecil rentan terkena penyakit. Penyakit yang sering ada pada anak kecil umumnya adalah penyakit alergi.
Alergi pada anak umumnya ditimbulkan oleh beberapa macam. Gejalanya pun berbeda-beda. Sehingga sebagai orang tua, kita perlu memperhatikan anak agar anak tidak terserang penyakit. Jika anak memiliki penyakit alergi dan telah mengalami gejala-gejalanya maka segeralah berkonsultasi kepada dokter alergi anak. Biasanya anak yang terkena alergi memiliki kelainan yang dapat hilang dan timbul kembali.
Alergi pada anak umumnya ditimbulkan oleh beberapa macam. Gejalanya pun berbeda-beda. Sehingga sebagai orang tua, kita perlu memperhatikan anak agar anak tidak terserang penyakit. Jika anak memiliki penyakit alergi dan telah mengalami gejala-gejalanya maka segeralah berkonsultasi kepada dokter alergi anak. Biasanya anak yang terkena alergi memiliki kelainan yang dapat hilang dan timbul kembali.
Kelainan yang disebabkan oleh alergi yang bisa timbul, antara lain:
1. Kelainan pencernaan,
Jika anak mengalami alergi pada sistem pencernaan dan telah mengalami gejala yang berkelanjutan, maka anak akan memiliki kelainan pada pencernaan. Kelainan tersebut seperti anak akan mengalami sakit perut mendadak serta mual atau muntah. Jika anak telah mengalami kelainan seperti itu maka anak akan mengalami diare yang disertai dengan darah atau lendir.
2. Kelainan pernapasan,
Alergi pada sistem pernapasan yang telah menjangkit anak dengan gejala yang berkelanjutan, biasanya anak akan mengalami kelainan pada pernapasan. Anak akan mengalami serangan sesak nafas, mengi, bersin-bersin serta batuk dan hidung berair.
3. Kelainan kulit,
Jika anak memiliki alergi kulit dan telah mengalami gejala alergi nya, maka anak akan mengalami gejala selanjutnya yaitu kelainan pada kulit. Umumnya kelainan yang dirasakan pada anak, yaitu akan mengalami bentol-bentol di sekujur tubuh yang sangat gatal sekali dan muncul secara tiba-tiba. Gatal-gatal ini akan mengakibatkan si anak tidak dapat berhenti menggaruk.
Jika kelainan ini telah terjadi pada anak, maka segeralah konsultasikan dan kenali alergi pada tubuh kepada dokter alergi anak. Bawalah anak dengan segera agar dapat ditangani dengan cepat oleh dokter.
Jika kelainan ini telah terjadi pada anak, maka segeralah konsultasikan dan kenali alergi pada tubuh kepada dokter alergi anak. Bawalah anak dengan segera agar dapat ditangani dengan cepat oleh dokter.
EmoticonEmoticon